Giliran 300 Yatim Piatu Kecamatan Kersana Terima Bansos
Penyaluran bantuan sosial bagi yatim piatu diluar panti asuhan di 17 Kecamatan terus digulirkan Pemerintah kabupaten Brebes. Giliran anak-anak dari Kecamatan Kersana, mendapatkan giliran penerimaan santunan. Secara simbolis Wakil Bupati Brebes Narjo SH MH menyerahkan santunan di Aula Kantor Desa Kemukten, Kecamatan Kersana, Jumat (8/5).Bantuan ini, kata Narjo, merupakan bentuk kepedulian Pemerintah Kabupaten Brebes sebagai …
Giliran 300 Yatim Piatu Kecamatan Kersana Terima Bansos Selengkapnya »